Video: Wamen PU Ungkap Jurus Cegah Cisarua Banjir Lagi

20DETIK

   |   
24,292 Views | Rabu, 05 Mar 2025 02:50 WIB

Wakil Menteri Pekerjaan Umum (PU) Diana Kusumastuti buka suara terkait banjir yang terjadi di kawasan Cisarua, Jawa Barat. Diana mengatakan kawasan Cisarua harus ditata kembali seusai diterjang banjir bandang.

Fandi As - 20DETIK