Video: 2 Astronaut yang 'Terjebak' di ISS Dijadwalkan Pulang 19 Maret

20DETIK

   |   
3,586 Views | Sabtu, 15 Mar 2025 18:09 WIB

NASA telah meluncurkan Roket Falcon 9 pada Jumat (14/3) waktu setempat untuk menjemput 2 astronaut yang terjebak di Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS). 2 astronaut yang terjebak dijadwalkan pulang pada Rabu (19/3).

Yolanda Vista / Reuters - 20DETIK