Video: Arya Saloka Resmi Bercerai dengan Putri Anne

20DETIK

   |   
18,858 Views | Rabu, 28 Mei 2025 22:00 WIB

Pengadilan Agama Jakarta Selatan mengesahkan perceraian pasangan Arya Saloka dan Putri Anne pada Rabu (28/5). Putusan ini diputus secara verstek dan tidak dihadiri oleh termohon, Putri Anne.

Diketahui, Arya Saloka melakukan permohonan cerai ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada 15 April lalu. Humas PA Jaksel menyebut tidak ada penjelasan detail permasalahan rumah tangga yang dialami Arya dan Putri Anne.

Daffa Ridwan Nurhakim - 20DETIK