Menara Abraj Al Bait atau Clock Tower merupakan gedung tertinggi di Arab Saudi. Dari situ, bisa terlihat indahnya Masjidil Haram.
Di dalamnya juga ada Clock Tower Museum. Pengunjung bisa mendapatkan informasi tentang tata surya, astronomi, waktu dan perpaduan ilmu dengan Al-Qur'an.