Daging kurban baik itu daging sapi dan daging kambing dapat diolah menjadi beragam menu masakan. Agar menghasilkan daging yang empuk dan nggak alot saat makan, daging perlu proses pengempukan dulu nih.
Nah, menurut Chef Stefu ada 2 bahan alami yang bisa dipakai untuk mengempukkan daging, yaitu nanas dan daun pepaya. Untuk cara mengolahnya detikers bisa tonton selengkapnya di video KuTips episode berikut ini!
Buat yang mau tahu rempah-rempah untuk mengurangi bau daging kambing bisa tonton ini juga