Video: BPS Catat Indonesia Alami Inflasi 2,92% pada 2025

20DETIK

   |   
372 Views | Senin, 05 Jan 2026 14:26 WIB

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat Indonesia mengalami inflasi tahunan (year on year) sebesar 2,92% pada 2025. Sedangkan inflasi bulanan Desember tertinggi dibandingkan bulan sebelumnya pada 2025 sebesar 0,64%.

Inflasi tahunan ini berdasarkan pengeluaran terbesar dipengaruhi oleh kelompok makanan, minuman, dan tembakau.

Yumna Khan - 20DETIK