Kenang Mirdad dan Tyna Kanna Resmi Bercerai

20DETIK

   |   
5,414 Views | Selasa, 18 Jan 2022 15:53 WIB

Kenang Mirdad dan Tyna Kanna resmi bercerai hari ini, Selasa (18/1). Sidang putusan cerai pun dibacakan secara e-Court di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.

Tim 20Detik - 20DETIK