Tren Art Makeup, Bikin Pipi jadi Sobek

20DETIK

   |   
31,791 Views | Sabtu, 07 Nov 2020 06:07 WIB

Art makeup sudah menjadi tren masa kini, sosial media seperti Tik Tok dan Instagram penuh dengan kreasi 'anak zaman now' yang makin kreatif.

Detikers ingin mencoba tren ini? Silahkan dicoba tutorial mudah dari Vina Armitalia.

20DETIK - 20DETIK