Orang Tua Ariel Merestui Hubungan Cintanya Dengan Sophia Muller

TV Show

   |   
0 Views | Selasa, 06 Mei 2014 09:47 WIB

Kabar kedekatan Sophia Muller dengan ariel sudah lama mencuat di publik. Begitu juga ayahanda Ariel yang sudah mengetahui adanya hubungan serius yang dilakukan anaknya dengan Sophia Muller. Restu dari orang tua pun nampaknya sudah dikantongi ariel ketika tim insert menyambangi kediaman Ariel untuk bertemu dengan sang ayah. Saksikan hanya di Insert.

reporter - 20DETIK
Tags: