Dengan mencampur eceng gondok dengan kotoran sapi untuk menghasilkan biogas, masayarakan di Sulawesi Selatan dapat memanfaatkannya untuk memasak. Seperti apa cara penggunaannya untuk masyarakat danau Tempe? Saksikan tayangan selengkapnya hanya di Jejak Petualang.