Kiper Kosta Rika Keylor Navas tampil mengesankan saat melawan Brasil di laga Grup E Piala Dunia 2018. Kiper utama Real Madrid tersebut melakukan 7 penyelamatan gemilang meski di akhir-akhir babak kedua kebobolan dua gol.
Kiper Kosta Rika Keylor Navas tampil mengesankan saat melawan Brasil di laga Grup E Piala Dunia 2018. Kiper utama Real Madrid tersebut melakukan 7 penyelamatan gemilang meski di akhir-akhir babak kedua kebobolan dua gol.