Pensiun dari Timnas Jerman, Oezil Abaikan Loew

20DETIK

   |   
2,064 Views | Kamis, 30 Agu 2018 11:10 WIB
Mesut Oezil memutuskan pensiun dari timnas Jerman usai Piala Dunia 2018 karena masalah rasisme. Pelatih Jerman Joachim Loew mengaku kesulitan menjalin komunikasi dengan sang pemain.
Abdul Haris Utiarahman - 20DETIK