Melihat Kawanan Hiu Tutul di Pantai Bentar Probolinggo

20DETIK

   |   
14 Views | Rabu, 20 Feb 2019 13:22 WIB

Lokasi wisata Pantai Bentar di Probolinggo terus dibanjiri wisatawan. Di Pantai Bentar ini wisatawan mempunyai kesempatan untuk melihat secara langsung hiu tutul di sepanjang perairan Bentar. Rata-rata ikan hiu tutul ini berukuran 4 meter, bahkan hiu yang berukuran besar mencapai 8 meter hampir menyerupai besarnya bus.
Dok: Reportase Trans TV

Reportase - 20DETIK