Pertolongan Ketika Disengat Kalajengking, Bandung

20DETIK

   |   
1,703 Views | Kamis, 29 Agu 2019 15:33 WIB

Ketika disengat kalajengking, anda harus segera mendapatkan penanganan secara serius. Pasalnya, binatang yang satu ini memiliki racun berbahaya. Racun kalajengking berdampak buruk bagi tubuh jika anda disengat secara langsung.
Dok: Reportase Trans TV

Reportase - 20DETIK