Pengembang biakan bunga anggrek sekarang tidak hanya bisa menggunakan teknik manual namun juga bisa menggunakan teknologi. Seperti yang dilakukan seorang wanita pecinta bunga anggrek dari Kalimantan ini. Ia melakukan pengembang biakan anggrek melalui laboraturium ,bagai mana caranya ?
Dok: Reportase Trans TV