Menikmati Bajigur, Minuman Tradisional Jakarta

20DETIK

   |   
1,010 Views | Sabtu, 29 Feb 2020 01:26 WIB

Selain digunakan sebagai tempat olahraga, kawasan Sudirman, Jakarta, juga digunakan sebagai tempat berjualan. Bajigur merupakan salah satu minuman tradisional yang dijual di kawasan ini. Rasa dari Bajigur ini juga sangat enak dan manis.
Dok: Reportase Trans TV

Reportase - 20DETIK