Prosesi Jejeg Bata, Yogyakarta

20DETIK

   |   
0 Views | Selasa, 26 Mei 2020 15:12 WIB

Prosesi jejeg bata terletak di tembok selatan Masjid Besar Keraton, Yogyakarta. Uniknya, Asal muasal prosesi jejeg bata pada zaman Sri Sultan Hamengkubuwono pertama, Mengalami kesulitan ketika masuk kedalam Keraton saat digelar perayaan Maulid Nabi pada tahun Dal. Warga berdesak-desakan untuk mengambil batu bata yang dipercaya bisa mendatangkan berkah.
Dok: Reportase Trans TV

Reportase TransTV - 20DETIK