Tradisi Sambakki Lidi Rantepao Toraja Utara

20DETIK

   |   
4,458 Views | Minggu, 05 Jul 2020 14:04 WIB

Bila melihat kerusuhan ini di Toraja Utara, Sulawesi Selatan bukan berarti itu adalah tawuran warga, karena warga di sana memiliki tradisi baku serang. Tradisi yang terlihat seperti tawuran warga itu bernama Sambakki Lidi. Tradisi ini walau dterlihat seram, namun digelar untuk acara syukuran.
Dok : Reportase TransTV

Reportase TransTV - 20DETIK