Kuliner Nikmat Nasi Goreng Kambing Kurma Surabaya

20DETIK

   |   
3,260 Views | Minggu, 02 Agu 2020 14:52 WIB

Pada momen Idul Adha tentu saja yang melekat di benak setiap orang adalah daging kambing ataupun sapi. Di Surabaya, Jawa Timur ada menu masakan yang menyajikan nasi goreng kambing dengan kurma. Kurma digunakan karena berkhasiat menurunkan kadar kolesterol.
Dok : Reportase TransTV

Reportase TransTV - 20DETIK