Para penghuni pondok sosial di Surabaya, Jawa Timur mengikuti lomba merias wajah dan fashion show. Tingkah lucu dari peserta sangat mengundang gelak tawa para penonton. Acara ini digelar untuk menghilangkan stres para penghuni pondok sosial.
Dok : Reportase TransTV
Liputan Dilakukan Sebelum Masa Pandemi CoVID-19