Para prajurit TNI di Surabaya, Jawa Timur menggelar lomba lari yang sangat unik. Para peserta diharuskan mengenakan pakaian yang tidak biasa. Lomba ini tak ayal menjadi hiburan tersendiri bagi para marinir.
Dok : Reportase TransTV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19