Menjelang siang masyarakat Desa Panggung Balangan Kalimantan Selatan biasa mencari ikan. Masyarakat menangkap ikan Sungai Pitap dengan perangkap bernama bumbun. Bumbun biasanya terbuat dari daun pisang dan bambu.
Dok: Jelajah Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19