Menggembala Kuda Liar di Padang Kering Waingapu Sumba Timur

20DETIK

   |   
3,178 Views | Sabtu, 26 Des 2020 07:29 WIB

Bila menggembala tidak mungkin sambil berlari karena Kuda sangat cepat. Untuk menggiring Kuda harus sambil menaiki Kuda. Kuda digiring menuju padang rumput di ujung desa.

Dok: Jelajah Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19

Reportase TransTV - 20DETIK