Menyusuri Sungai Namo Sifelendrua Menuju Kolam Cinta, Bawomataluo

20DETIK

   |   
1,332 Views | Rabu, 13 Jan 2021 08:04 WIB

Dari satu titik menuju ke titik berikutnya menjadikan tantangan tersendiri. Batu licin berlumut menghiasi perjalanan menyusuri sungai 12 tingkat ini. Kolam ke 4 menurut warga mirip seperti bentuk hati sehingga warga menyebutnya sebagai kolam cinta.
Dok: Jelajah Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19 

Reportase TransTV - 20DETIK