Aktivitas pertambangan minyak di Grobogan, Jawa Tengah sudah berlangsung selama puluhan tahun. Dari dulu hingga sekarang teknologi yang digunakan masih sama. Teknologi sederhana menjadi andalan di pertambangan ini.
Dok: Jelajah Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19