Di Taman Nasional Gunung Rinjani masyarakatnya biasanya menggelar acara mulang pakelem. Setelah penyucian biasanya acara dilanjutkan di tepi danau. Dalam mulang pakelem akan ada botol kosong yang dibawa ke tengah danau.
Dok: Jelajah Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19