Arak-arakan Tatung, Mendatangi Tiap Vihara di Singkawang Kalimantan Barat

20DETIK

   |   
1,090 Views | Sabtu, 13 Feb 2021 16:02 WIB

Setelah berdoa para Tatung bersiap melakukan atraksi. Tanpa ragu para Tatung berdiri diatas paku dan tombak. Satu persatu Vihara dikunjungi Tatung.

Dok : Jelajah TransTV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19

Jelajah TransTV - 20DETIK