Setiap daerah di Indonesia pasti memiliki makanan khasnya masing-masing. Di Desa Linau, Bengkulu sendiri makanan khasnya mungkin sangatlah unik. Gurita menjadi makanan khas di desa ini.
Dok: Pesona Indonesia Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19