Membeli Buah Tangan, Aktivitas Rutin Setelah Berziarah, Banten

20DETIK

   |   
1,417 Views | Jumat, 16 Apr 2021 17:35 WIB

Di dekat lokasi ziarah juga ramai oleh pedagang. Bagi yang ingin membeli oleh-oleh bisa memilih dengan leluasa. Karena di sini terdapat pilihan untuk oleh-oleh dan cinderamata.
Dok: Negeri 1000 Kubah TransTV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19

Negeri 1000 Kubah TransTV - 20DETIK