Air Terjun Coban Rondo, Pesona Alam yang Istimewa di Kota Malang

20DETIK

   |   
972 Views | Sabtu, 19 Jun 2021 09:30 WIB

Di Malang ada tempat wisata yang sangat indah dengan air terjunnya. Adalah Wana Wisata Coban Rondo. Objek wisata ini bisa menjadi pilihan bagus ketika liburan di Malang.

Dok: Koper dan Ransel Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19

Koper dan Ransel TransTV - 20DETIK