Kreasi Pelukis Jalanan di Tengah Keramaian Jakarta yang Melegenda

20DETIK

   |   
655 Views | Minggu, 20 Jun 2021 16:15 WIB

Di Jakarta sering kita temui jasa melukis wajah, namun yang berbeda disini pelukis ini berada dipinggir jalan. Meskipun hanya dipinggir jalan, Tidak diragukan lagi oleh hasil olahan tangannya.
Dok: Koper dan Ransel Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19

Koper dan Ransel Trans TV - 20DETIK