Liburan Seru di Museum Angkut Kota Batu, Jawa Timur

20DETIK

   |   
623 Views | Rabu, 07 Jul 2021 16:00 WIB

Kota Batu memiliki banyak tempat wisata yang sangat menarik. Salah satunya adalah Museum Angkut. Di sini banyak terdapat alat transportasi klasik yang sangat menarik.
Dok: Kelana Rasa Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19

Kelana Rasa Trans TV - 20DETIK