Meskipun yang tercatat menjadi makanan terenak di dunia adalah rendang basah, namun rendang kering tetap menjadi pilihan karena tidak kalah enak. Pengusaha rendang kering pun turut mulai meningkatkan produksinya. Rendang kering dapat bertahan lebih lama sehingga mudah dijadikan oleh -oleh bagi orang terkasih.
Dok: Milik Indonesia Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19











































