Canda Gurau di Atas Perahu Menuju Spot Diving, Sulawesi Selatan

20DETIK

   |   
2,186 Views | Rabu, 29 Jun 2022 20:20 WIB

Setelah di atas kapal mereka langsung menggunakan pakaian selam. Setelah cukup lama perjalanan akhirnya sampai di tempat diving. Dari atas kapal terlihat indahnya bawah laut
Dok : Celebrity on Vacation Trans TV
Liputan dilakukan sebelum masa Pandemi Covid 19

Celebrity On Vacation Trans TV - 20DETIK