Menikamti Relaksasi Spa Lumpur Gunung Berapi yang Kaya Manfaat, Bandung

20DETIK

   |   
739 Views | Selasa, 26 Sep 2023 18:18 WIB

Spa dengan lumpur memang sudah menjadi rahasia cantik sejak zaman dahulu kala, bahkan pada masa cleopatra. Olesan lumpur membuat tubuh segar dan menimbulkan sensasi dingin yang didapat dari daun mint. Perawatan ini juga dapat menghilangkan jerawat.
Dok: Reportase Trans TV(Hen)

Reportase Trans TV - 20DETIK