Perjalanan Menuju Kedung Cinet, Ngarai Indah di Tengah Hutan Jombang

20DETIK

   |   
546 Views | Selasa, 02 Apr 2024 06:45 WIB

Kami memulai penjelajahan kami di timur pulau Jawa dengan mengunjungi Kedung Cinet. Wisata Kedung Cinet adalah sebuah Ngarai di kawasan tengah hutan. Dikelilingi oleh bebatuan kapur, Kedung Cinet memiliki pesonanya tersendiri.

Dok : My Trip My Advanture Trans TV (Bln)

My Trip My Advanture Trans TV - 20DETIK