Es Pleret adalah minuman khas asli dari Blitar. Nama Es Pleret sendiri mengambil dari tokoh asal Blitar yaitu Kyai Pleret. Keunikan yang terdapat dari minuman ini adalah terdapat bola-bola kecil yang berisi gula merah.
Dok: Reportase Trans TV(Hen)
Es Pleret adalah minuman khas asli dari Blitar. Nama Es Pleret sendiri mengambil dari tokoh asal Blitar yaitu Kyai Pleret. Keunikan yang terdapat dari minuman ini adalah terdapat bola-bola kecil yang berisi gula merah.
Dok: Reportase Trans TV(Hen)