Eksplorasi Seru Bersepeda Mengelilingi Danau Lagoi Bay, Bintan

20DETIK

   |   
123 Views | Sabtu, 28 Des 2024 08:08 WIB

Setelah puas mengeksplor Bukit Pasir Busung, kali ini para Selebriti beserta tim MTMA melanjutkan perjalanan bersepeda mereka menuju danau yang indah yaitu danau Lagoi Bay

Dok : My Trip My Adventure Trans TV (Bln)

My Trip My Adventure Trans TV - 20DETIK