Bersantai dan Floating di Crystal Beach, Nusa Tenggara Barat

20DETIK

   |   
630 Views | Jumat, 07 Feb 2025 09:30 WIB

Sesuai namanya, air laut di Crystal Beach ini memang sebening kristal. Kami sangat menikmati diving di tempat seindah ini. Selain itu, bisa floating santai di Crystal Beach ini membuat badan kami jadi segar.

Dok : My Trip My Adventure Trans TV (Ade)

My Trip My Adventure Trans TV - 20DETIK