Kali ini host MTMA sedang menuju ke salah satu sungai indah yang ada di pangandaran, saat di perjalanan mereka berhenti sejenak untuk menikmati pemandangan alam serta bercanda tawa guna melepas penat saat perjalanan
Dok : My Trip My Adventure Trans TV (Ade)