Selain wahana, kita pun disini bisa bebas bermain salju. Seperti para selebriti yang tengah bermain games dengan salju. Meskipun permainnya membuat kita jadi seperti anak-anak, namun tetap terasa menyenangkan.
Dok : Celebrity On VacationTrans TV (Diki)