Melihat Antusiasme Warga Menyaksikan Karapan Sapi Setiap Minggu di Madura

20DETIK

   |   
2,508 Views | Senin, 02 Jun 2025 08:45 WIB

Karapan sapi di desa ini biasanya dilangsungkan setiap minggu, para warga sangat antusias menikmati keseruan dari karapan sapi ini, mereka senang dengan diadakannya karapan sapi setiap satu minggu sekali

Dok : Tanah Air Beta Trans TV (Diki)

Tanah Air Beta Trans TV - 20DETIK