Mandi dan Keramas dengan Air Rendaman Abu, Tradisi Unik Warga Madura

20DETIK

   |   
2,665 Views | Rabu, 04 Jun 2025 09:45 WIB

Saat para selebriti beserta warga setempat sampai di sumur yang ada di dekat pantai, mereka langsung mkeramas dan mandi menggunakan air rendaman abu, hal ini juga smerupakan kebiasaan warga desa yang sudah dilakukan secara turun temurun

Dok : Tanah Air Beta Trans TV (Diki)

Tanah Air Beta Trans TV - 20DETIK