Setelah berjalan kaki beberapa saat, para selebriti bersama warga akhirnya tiba di grojogan watu purbo yang terkenal akan keindahannya ini, mereka sangat takjub dengan keindahan alam yang disajikan oleh grojogan watu purbo
Dok : Tanah Air Beta Trans TV (Ade)