Tak Minder, Baydura Sebarkan Kebaikan Dengan Dakwahnya

20DETIK

   |   
6 Views | Selasa, 30 Apr 2019 16:39 WIB

Motivasi Baydura mengikuti Sunsilk Hijab Hunt 2019 bukan semata-samata untuk memenangkannya. Baydura punya tekad bahwa bakat berdakwahnya ini dapat bermanfaat untuk umat manusia lainnya. Ingin tau alasan Baydura memperjuangkan bakat dakwahnya? Yuk cek video ini!

20DETIK - 20DETIK