Jajal Aspal Pontianak-Entikong

20DETIK

   |   
109 Views | Jumat, 28 Jul 2017 16:46 WIB

Tim Tapal Batas detikcom melahap perjalanan dari Pontianak menuju Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Entikong yang berbatasan dengan Malaysia. Seperti apa pengalaman menuju salah satu garis terluar negara itu? Tonton langsung di tapalbatas.detik.com.

Adil Pradipta/M.Zaky Fauzi Azhar - 20DETIK