Indahnya Pantai Oetune, Hamparan 'Gurun Pasir' Bak di Timur Tengah

20DETIK

   |   
7,820 Views | Jumat, 18 Des 2020 18:30 WIB

Pantai Oetune berada di Desa Oetune, Kecamatan Kualin, Kabupaten Timor Tengah Selatan memiliki daya tarik tersendiri bagi wisatawan. Para wisatawan akan dibuat kagum dengan keunikan hamparan padang pasir yang luas hingga deburan ombak pecah.

Mohammad Wildan - 20DETIK