25 Kios PKL Dibongkar Satpol PP

News

   |   
0 Views | Kamis, 22 Okt 2009 15:47 WIB
Sebanyak 25 kios di Jalan Anggrek, Jalan Soka dan Jalan Kemuning dibongkar Satpol PP Kota Bandung. Tidak ada perlawanan cukup berarti karena sebelumnya para PKL sudah mendapatkan surat peringatan dari Satpol PP.
Anvitia Nurmatari - 20DETIK
Tags: