Google Siapkan Translator Bahasa Hewan

Video Detikinet

   |   
0 Views | Kamis, 01 Apr 2010 16:37 WIB
Google UK telah membuat sebuah video berisi aplikasi penerjemah untuk Android. Aplikasi buatan Google ini konon bisa menerjemahkan suara binatang-binatang seperti, ayam, kucing, babi dan lainnya. Benarkah?
Fajar Widiantoro - 20DETIK
Tags: