Histeria Korban Kebakaran di Jl. MT Haryono

News

   |   
0 Views | Jumat, 29 Jun 2007 17:04 WIB
Kebakaran yang melanda kawasan pemukiman di Kelurahan Cawang, Jatinegara, Jakarta Timur mengejutkan para warganya. Banyak warga yang tidak sempat menyelamatkan barang-barangnya, karena api merambat begitu cepat.
Andi Saputra - 20DETIK
Tags: